19 Desember 2016

Ini Dia Fitur Google Search yang Wajib Kamu Ketahui


Bisa dipastikan hampir setiap hari kita menggunakan layanan Google Search.

Entah untuk mencari kabar terbaru, mencari tutorial-tutorial terbaru, musik, dan lain sebagainya.

Namun tahukah kamu, bahwa sebenarnya Google bisa kita "hack" agar kita bisa mendapatkan lebih banyak fitur dari Google selain sebagai search engine?
Simak pembahasan berikut ini.

1. Mencari topik yang tepat dari keyword
Jika kamu hendak mencari kalimat yang sesuai dengan topik yang kamu inginkan, tambahkan tanda petik dua (“) di awal dan di akhir kalimat.


2. Masukkan simbol strip dan diikuti dengan kata kunci
Jika kamu mencari sebuah kalimat yang memiliki arti yang banyak, kamu bisa menggunakan simbol strip dan diikuti dengan kata kunci yang kamu inginkan.

Misalnya saya akan mencari di Google Search buku  The Martian dan saya mengetikkan “the martian”. Di sini, “the martian” bisa berarti film atau novel. 

Nah, agar hasil pencariannya relevan dengan apa yang saya inginkan, maka saya menambahkan simbol strip kemudian kata “book”.


3. Mencari artikel di suatu website
Kamu bisa mencari suatu artikel di suatu website tertentu.

Caranya adalah dengan menambahkan “site:situsyanginginandacari” sebelum atau sesudah kata kunci yang akan kamu search



4. Mencari artikel terkait di suatu URL
Google bisa memberikanmu artikel terkait pada suatu URL.

Misalnya pada URL merupakan artikel yang berisikan tentang….. Jika kamu hendak mencari artikel lain yang terkait artikel tersebut, kamu bisa mengetikkan, “related:linkurlyangakanandacariartikelterkaitnya”. 

Tentu saja kamu harus mengganti teks “ linkurlyangakanandacariartikelterkaitnya” dengan URL yang kamu inginkan.

5. Mengganti keyword
Jika kamu sedang mencari suatu keyword di Google namun ingin mengganti salah satu keyword tersebut, tuliskan semua keyword, kemudian hapus salah satu keyword yang ingin diganti.

Misalnya saya hendak mencari, cara menambah performa komputer.

Pada kasus tersebut saya akan mengganti kata “performa”.
Dengan begitu saya mengetikkan “cara menambah performa komputer” kemudian menghapus kata “performa”.

 6. Menggunakan kalkulator
Ketikkan saja angka berapa yang akan kamu lakukan operasi perhitungan.

Jika ingin mengalikan 2 bilangan atau lebih, ketikkan angka, kemudian simbol operasi perhitungan, kemudian angka lagi.

Misalnya di sini saya akan mengalikan 2 dengan 9. Maka saya mengetikkan, “2 x 9”, kemudian tekan enter.
Maka akan keluar hasilnya. 

7. Mencari kapan sunrise tiba di lokasi tertentu
Cukup ketikkan “sunrise namalokasi”  untuk mengetahui kapan sunrise tiba.


8. Mencari skor pertandingan olahraga hanya dengan mengetikkan nama klub atau nama kompetisi
Ketikkan saja nama klub atau nama kompetisi, Google akan memberikan hasil pertandingan terbaru.

9. Mengetahui waktu di lokasi tertentu
Ketikkan “time namalokasi”, Google akan memberikan informasi mengenai waktu di lokasi yang kamu ketikkan.

10. Mengetahui IP address kita

11. Gunakan Google untuk mencari definisi suatu kata

12. Mencari buku dari penulis favoritmu


13. Mencari music dari penyanyi favoritmu

14. Jadwal penerbangan


15. Konversi satuan

16. Terjemahkan suatu kata atau kalimat ke dalam bahasa lain

17. Mengatur timer

18. Mengetahui cuaca di lokasi tertentu


EmoticonEmoticon